Pop Kr. Ku Mengerti - Koes Plus


Ku mengerti
Hidup ini cepat jemu
Tiada arti
Tanpa kasih yang bersemi

Ku mencari
Keindahan dalam hati
Menghiasi
Dalam hidupku ini

Ku mengerti di dunia ini
Yang terjadi
Semuanya berarti...oooh

Music :

Ku mengerti di dunia ini
Yang terjadi
Semuanya berarti...oooh

Ku mengerti
Hidup ini cepat jemu
Tiada arti
Tanpa kasih yang bersemi

Ku mencari
Keindahan dalam hati
Menghiasi
Dalam hidupku ini

Comments

Popular posts from this blog

Lirik Lagu : Tidak Semua Laki Laki - Basofi Sudirman

Nusantara I - Jamal Mirdad

Lirik Lagu : Caping Gunung - Waljinah